berikut ini adalah kata kata mutiara yang menurut saya sangat indah yang diucapkan Nabi Muhammad yang tedapat dalam Hadist Hadist Shohih.
1. Sesungguhnya Allah Ta'ala itu tidak melihat kepada bentuk tubuhmu, tidak pula kepada bentuk rupamu, tetapi Dia melihat kepada hati hatimu sekalian. (Hr. Muslim)
2. Barangsiapa oleh Allah dikehendaki akan memperoleh kebaikan, maka Allah akan memberikan musibah kepadanya, baik yang mengenai tubuhnya, hartanya ataupun apa apa yang menjadi kekasihnya. (Hr. Bukhari)